Pos Pengamanan Wisata Pantai Pancer : Wisata Pantai Diserbu Pengunjung

    Pos Pengamanan Wisata Pantai Pancer : Wisata Pantai Diserbu Pengunjung

    JEMBER - Pengunjung Pantai Pancer Puger Kabupaten Jember mulai menerima ribuan pengunjung, Pos Wisata Pancer melakukan patroli dan pengawasan keliling lokasi, untuk memberikan rasa aman warga. Pada Minggu 14/04/2024.

    Dari pantauan jurnalis dilapangan, tampak petugas Pos Pengamanan terdiri dari Polsek 6 orang, TNI dari Koramil 2 orang, Pos AL 1 orang, Pol Airut 2 orang Satpol PP 2 orang dan Petugas Kesehatan 4 orang. Sebagai Perwira Pengendali (Padal) Kapolsek Puger Akp Eko Basuki.

    Sambil patroli para petugas memberikan himbauan kepada pengunjung untuk menjaga keamanan dan keselamatan selama berada di area pantai Pancer, mematuhi tata tertib pengunjung.

    Danramil 0824/21 Puger Kapten Arm Hendera Faizar dalam wawancaranya menyatakan bahwa kegiatan pengamanan tersebut sebagai bantuan perkuatan kepada Polri dalam pengamanan operasi.k3gupat Semeru 2024 Pos Pengamanan Wisata.

    Kita memberikan rasa aman kepada masyarakat yang menghabiskan waktu berliburnya untuk berwisata di pantai Pancer ini. Jelas Danramil 0824/21 Puger tersebut.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya membenarkan adanya bantuan perkuatan personel untuk Pos Wisata, dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat. Jelasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/21 Puger Dukung Perkuatan Polri...

    Artikel Berikutnya

    Wisata Pantai Masih Dibanjiri Pengunjung,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mantapkan Karakter Kedisiplinan Siswa, Koramil 0824/02 Arjasa Pelatihan  PBB  Pelajar SMPN 1 
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Polisi Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor di Jember Empat Pelaku dan Penadah Diamankan 15 unit Motor Disita
    Berantas DBD, Babinsa Pakis Koramil 0824/14 Panti Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging
    Danramil 0824/21 Puger Ikuti Pemantauan Hilal, Tentukan Awal Bulan Ramadhan 1445 H
    Karya Bakti TNI Koramil 0824/21 Puger Bantu Pengecoran Bangunan Sekolahan di Pesantren Isyadun Nasyi’in Desa kasiyan Timur
    Koramil 0824/21 Puger Bersinergi Amankan Wisata Pantai Pancer : Operasi Lilin Semeru 2024 Berjalan Kondusif
    Pelajar SMP Bustanul Ulum Terima materi Wawasan Kebangsaan Pada MPLS, Pemateri Personel Koramil 0824/21 Puger
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Koramil 0824/21 Puger Bersinergi Amankan Wisata Pantai Pancer : Operasi Lilin Semeru 2024 Berjalan Kondusif
    Pelajar MI Ma'arif Darul Ulum  Terima Pelatihan PBB dari Personel Koramil 0824/21 Puger, Jelang HUT RI Ke 79
    Karya Bakti TNI Koramil 0824/21 Puger Bantu Pengecoran Bangunan Sekolahan di Pesantren Isyadun Nasyi’in Desa kasiyan Timur
    Babinsa Koramil 0824/21 Puger Hadiri Rembug Stunting, Wujudkan Generasi Sehat
    Muspika Puger  Gelar Lomba-lomba Semarakkan HUT Ke 79 RI Bersama Ibu-ibu Persit KCK Ranting 22 Koramil 0824/21 Puger
    Babinsa Koramil 0824/21 Puger Hadiri Sosialisasi Pendistribusian Pupuk Bersubsidi, Tekankan Agar Dilakukan Sesuai Ketentuan
    Danramil 0824/21 Puger Ikut Lantik Santri Taruna Angkatan XXII dan Pelepasan Alumni Magang Ke luar Negeri SMK-PK
    Danramil 0824/21 Puger Narasumber Pada LDKK Taruna dan Taruni Baru SMK PK Puger 
    Koramil 0824/21 Puger Bersinergi Amankan Wisata Pantai Pancer : Operasi Lilin Semeru 2024 Berjalan Kondusif
    Pos Pengamanan Wisata Pantai Pancer : Wisata Pantai Diserbu Pengunjung

    Ikuti Kami